Ukuran Perusahaan, Rasio Keuangan, dan Penilaian Going Concern oleh Auditor: Model Prediktif

Authors

    Agnes Kusmara Hadi( 1 ) Lia Dama Yanti( 2 )

    (1) Universitas Buddhi Dharma
    (2) Universitas Buddhi Dharma

DOI:


https://doi.org/10.32877/eb.v7i3.2230

Keywords:


Opini Audit Going Concern Healthcare BEI Ukuran Perusahaan Likuiditas

Abstract

Penelitian ini dimaksudkan untuk membuktikan pengaruh profitabilitas, solvabilitas, likuiditas dan ukuran perusahaan pada opini audit going concern. Adanya kecurangan dalam memanipulasi laporan keuangan dan menimbulkan kesulitan keuangan bagi perusahaan sehingga menimbulkan keraguan atas keberlangsungan usaha tersebut. Pengungkapan opini audit going concern ini merupakan sesuatu yang tidak diinginkan oleh perusahaan dan berfungsi sebagai peringatan dini bagi pengguna laporan keuangan untuk menghindari kesalahan dalam pengambilan keputusan.  Faktor-faktor yang diuji adalah profitabilitas, solvabilitas, likuiditas dan ukuran perusahaan. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Data diolah dengan software SPSS versi 25. Metode pengambilan sampel yaitu purposive sampling yaitu pengambilan sampling dari 10 perusahaan sektor healtcare yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2023 yang diplih berdasarkan kriteria sampel tertentu. Teknik analisis data dengan  analisis regresi binary logisctic. Uji parsial menunjukan bahwa profitabilitas dan solvabilitas berdampak signifikan pada opini audit going concern sedangkan likuiditas dan ukuran perusahaan  tidak berdampak signifikan pada opini audit going concern. Untuk hasil uji simultan didapatkan bahwa  profitabilitas, solvabilitas, likuiditas dan ukuran perusahaan secara bersama-sama berdampak signifikan pada opini audit going concern.

 

Downloads

Published

2025-04-10

How to Cite

Agnes Kusmara, & Yanti, L. D. (2025). Ukuran Perusahaan, Rasio Keuangan, dan Penilaian Going Concern oleh Auditor: Model Prediktif. ECo-Buss, 7(3), 2101–2115. https://doi.org/10.32877/eb.v7i3.2230
DOI : https://doi.org/10.32877/eb.v7i3.2230
Abstract views: 22 / PDF downloads: 12

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>