Pengaruh Islamic Corporate Governance, Sharia Compliance, dan Intellectual Capital Terhadap Kinerja Keuangan

Authors

    Tasya Putri Alifiyah( 1 ) Zainal Alim Adiwijaya( 2 )

    (1) Universitas Islam Sultan Agung
    (2) Universitas Islam Sultan Agung

DOI:

https://doi.org/10.32877/ef.v7i2.2486

Keywords:


Islamic Corporate Governance, Sharia Compliance, Profit Sharing Ratio, Zakat Performance Ratio, Kinerja Keuangan

Abstract

Tata kelola korporasi syariah, kepatuhan terhadap prinsip-prinsip syariah (sharia compliance) yang diukur menggunakan profit sharing ratio dan zakat performance ratio, serta pengaruh aset intelektual terhadap performa finansial menjadi inti riset ini. Tujuan utama studi ini adalah untuk melakukan pengujian empiris mengenai sejauh mana ketiga variabel tersebut berkontribusi terhadap kinerja finansial perbankan syariah di Indonesia. Data yang dianalisis bersifat sekunder dan bersumber dari laporan tahunan lembaga perbankan syariah yang telah terdaftar secara resmi di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) selama periode 2019 hingga 2023. Pendekatan kuantitatif diterapkan dalam studi ini melalui metode analisis regresi linier berganda menggunakan software SPSS versi 26. Seluruh bank umum syariah dijadikan sebagai populasi penelitian, dengan total 40 institusi keuangan yang dipilih melalui purposive sampling berdasarkan kriteria tertentu.. Hasil riset menggambarkan tidak terdapat keterkaitan berarti antara tata kelola korporasi syariah maupun kepatuhan syariah terhadap kinerja keuangan, berdasarkan rasio bagi hasil dan zakat. Sebaliknya, aset intelektual memberikan pengaruh positif dan signifikan terhadap performa finansial, dengan nilai koefisien determinasi sebesar R2 = 0,716.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2025-06-10

How to Cite

Alifiyah, T. P., & Adiwijaya, Z. A. (2025). Pengaruh Islamic Corporate Governance, Sharia Compliance, dan Intellectual Capital Terhadap Kinerja Keuangan. ECo-Fin, 7(2), 961–974. https://doi.org/10.32877/ef.v7i2.2486

Issue

Section

Articles
DOI : https://doi.org/10.32877/ef.v7i2.2486
Abstract views: 20 / PDF downloads: 23