Perbandingan Efisiensi Waktu dan Memori Pada C# dan Java dengan Metode Benchmarking

Authors

    Alvin Hadiewijaya( 1 ) Budi Wasito( 2 )

    (1) Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie
    (2) Institut Bisnis dan Informatika Kwik Kian Gie

DOI:


https://doi.org/10.32877/bt.v7i2.1906

Keywords:


Benchmarking, C#, Efisiensi Memori, Java, Waktu Eksekusi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan efisiensi waktu eksekusi dan penggunaan memori antara dua bahasa pemrograman, yaitu C# dan Java, menggunakan metode benchmarking. Penelitian ini menggunakan dataset berukuran kecil (1 juta data), sedang (5 juta data), dan besar (10 juta data) yang berisi ID, Nama, dan Alamat. Implementasi algoritma pencarian string dilakukan menggunakan binary search pada Java dan C#, dengan pengukuran waktu eksekusi menggunakan fungsi System.nanoTime() (Java) dan Stopwatch (C#). Konsumsi memori diukur menggunakan class Process pada C# dan fungsi totalMemory() serta freeMemory() pada Java. Data diuji dua kali untuk memastikan konsistensi hasil. Hasil pengujian menunjukkan bahwa C# memiliki keunggulan dalam kecepatan waktu eksekusi pada dataset kecil dan sedang, sedangkan Java lebih stabil untuk dataset besar. C# secara konsisten menunjukkan efisiensi dalam pengelolaan thread dan runtime di platform .NET, sedangkan Java memanfaatkan optimasi Just-In-Time (JIT) pada Java Virtual Machine (JVM) untuk performa yang lebih stabil pada dataset besar. Penelitian ini memberikan wawasan penting bagi pengembang perangkat lunak dalam memilih bahasa pemrograman berdasarkan kebutuhan aplikasi mereka. Penelitian lebih lanjut disarankan untuk mencakup evaluasi penggunaan CPU serta pengujian dengan algoritma lainnya untuk memberikan analisis yang lebih komprehensif. Temuan ini diharapkan dapat membantu pengembang dalam membuat keputusan strategis terkait pemilihan teknologi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

M. Khusien Bagaskoro, M. A. Chakim, M. N. Hilal, and O. Thowimma, “BENCHMARKING METODE RANCANG BANGUN WATERFALL DAN PEMODELAN BERBASIS OBJEK,” vol. 15, no. 2, 2021, doi: 10.47111/JTI.

M. Cahyanti and M. Lamsani, “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI JASA LAYANAN PENCUCIAN KENDARAAN BERMOTOR,” Sebatik, vol. 25, no. 2, pp. 639–648, Dec. 2021, doi: 10.46984/sebatik.v25i2.1530.

Yuliana Monika Liwu, Kristianus Jago Tute, and Benediktus Yoseph Bhae, “Perancangan dan Implementasi Sistem Informasi Manajemen Panti Asuhan Menggunakan Pemrograman Java Netbeans,” SATESI: Jurnal Sains Teknologi dan Sistem Informasi, vol. 2, no. 2, pp. 108–116, Oct. 2022, doi: 10.54259/satesi.v2i2.1126.

R. Selviana and D. Bastha Fiastat Lugata, “Implementasi Generate Map dan Pemunculan Objek secara Acak pada Game 3D menggunakan Bahasa C# dan Metode Perlin Noise di Unity: Studi Kasus pada Game Development,” 2023.

N. Imamah and M. I. Bahari, “PERBANDINGAN ALGORITMA SEQUENTIAL SEARCH DAN ALGORITMA BINARY SEARCH PADA APLIKASI KAMUS BAHASA INDONESIA MENGGUNAKAN PHP DAN JQUERY,” Jurnal Informatika-COMPUTING, vol. 08, no. 1, pp. 1–6, Jun. 2021.

M. Isabel, D. Figueroa, and D. Rodríguez, “Image Processing using Java and C#: A Comparison Approach,” 2014.

R. Selamet, “Perbandingan Subprogram Pada Bahasa C dan Java,” Jurnal Media Informatika, vol. 17, no. 2, pp. 1–4, 2018.

M. A. Jauhari, D. Hamidin, and M. Rahmatuloh, “Komparasi Stabilitas Eksekusi Kode Bahasa Pemrogrman .Net C# Versi 4.0.3019 Dengan Google Golang Versi 1.4.2 Menggunakan Algoritma Bubble Sort dan Insertion Sort,” 2017.

N. Galih, C. Wicaksono, and H. Leong, “PERBANDINGAN PERFORMA BAHASA PEMROGRAMAN JAVA DAN KOTLIN PADA ANDROID APPS,” Jurnal Proxies, vol. 4, no. 2, p. 2021, 2021.

F. Shodik, “Analisis Algoritma Bahasa Pemrograman Java dengan Bahasa Pemrograman Visual Basic Program Aplikasi Perkalian Matriks,” Journal Of Mathematics UNP, vol. 6, no. 3, pp. 1–6, 2021.

N. Firdha, Damira, R. Fitri, G. Hijrah Selaras, and I. G. N. Saputra, “Studi Literatur Tentang Peningkatan Kompetensi Belajar Peserta Didik Melalui Kegiatan Pembelajaran Kolaboratif Berbasis Lesson Study,” Universitas Negeri Padang, vol. 1, 2021.

Kartini, “MEMBANGUN APLIKASI KASIR BERBASIS ORACLE (STUDY KASUS TOKO MEGA CELLULAR BEKASI),” Jurnal Ilmu Komputer, vol. 11, no. 2, pp. 1–9, Sep. 2015.

J. Ogala, B. Ogala, and J. Onyarin, “COMPARATIVE ANALYSIS OF C, C++, C# AND JAVA PROGRAMMING LANGUAGES,” 2020, [Online]. Available: www.globalscientificjournal.com

K. Sari et al., “Pengoptimalan Algoritma Genetika dengan Multithreading untuk Pencarian Kalimat Optimizing Genetic Algorithms with Multithreading for Sentence Retrieval,” vol. 14, no. 1, 2024, doi: 10.30700/sisfotenika.v14i1.410.

E. Christanto and T. Wibowo, “ANALISIS KOMPARASI PERFORMA WEB APPLICATION: STUDI KASUS ASP.NET MVC DAN ASP.NET CORE,” Jurnal UIB, vol. 1, no. 1, pp. 1–8, Aug. 2020, [Online]. Available: http://journal.uib.ac.id/index.php/cbssit

Downloads

Published

2024-12-27

How to Cite

[1]
A. Hadiewijaya and B. Wasito, “Perbandingan Efisiensi Waktu dan Memori Pada C# dan Java dengan Metode Benchmarking”, bit-Tech, vol. 7, no. 2, pp. 554–560, Dec. 2024.

Issue

Section

Articles
DOI : https://doi.org/10.32877/bt.v7i2.1906
Abstract views: 15 / PDF downloads: 6